Browsing Category Comedy

Go Go Squid!, Drama Cinta dan Perjuangan Para Gamers Profesional

Go Go Squid!, Drama Cinta dan Perjuangan Para Gamers Profesional

Hanya ada 2 posisi dalam kompetisi, pemenang atau pecundang-Han Shangyan

Ada yang setuju sama pernyataan ini?

Aku sih nggak. Well, dibesarkan dengan orang tua yang selalu mengharuskan anaknya jadi juara 1 itu capek banget. Outputnya adalah selain jadi ambisius dan perfeksionis, aku malah jadi nggak menghargai proses dan begitu gagal susah banget bangkitnya alias kelamaan terpuruk.

Continue Reading
0 Comments

Her Private Life, Tentang Dua Sisi Hidup Seseorang

Her Private Life, Tentang Dua Sisi Hidup Seseorang

Pas lagi hype BTS Meal, aku sempat geleng-geleng kepala pas baca beritanya. Gilak banget. Banyak orang, mostly abang-abang ojek online, yang rela mengantre berjam-jam di store McD padahal saat itu masih pandemi. Perasaanku saat baca berita saat itu antara kasihan sama banyak orang yang mengantre sampai berjam-jam, miris karena situasi masih pandemi, tapi amazing pas ternyata banyak yang kasih tip besar ke abang ojol karena lamanya mengantre.

Continue Reading
0 Comments